Bagi mahasiswa yang gemar menulis dan menuangkan ide-ide hebat dalam bentuk tulisan, BEM Fakultas Sastra Universitas Warmadewa memberikan kesempatan untuk mengasah bakatmu dengan lomba esai dengan tema :

“Peran Mahasiswa Sebagai Agent of Change di Era New Normal dalam Menghadapi Dampak Covid-19″

Tema tersebut dikembangkan menjadi 6 Sub tema yaitu :

  1. Pendidikan
  2. Sosial Budaya
  3. Ekonomi
  4. Teknologi
  5. Pariwisata
  6. Lingkungan

Tahapan perlombaan :

  • Registrasi dan pengumpulan karya (18 Maret 2021 – 19 April 2021)
  • Waktu penjurian (5 April 2021 – 20 April 2021)
  • Pengumuman finalis 10 besar (23 April 2021)
  • Registrasi ulang finalis 10 besar (24 April 2021 – 30 April 2021)
  • Technical meeting (1 Mei 2021)
  • Final (8 Mei 2021)

Persyaratan Lomba :

  1. Peserta terdaftar sebagai mahasiswa (D3/D4/S1) aktif di perguruan tinggi Indonesia dibuktikan dengan melampirkan Kartu Tanda Mahasiswa
  2. Peserta dapat berupa individu maupun tim yang terdiri dari maksimal 2 orang, dengan 1 orang sebagai ketua dan 1 orang sebagai anggota kelompok, dapat berasal dari program studi yang berbeda tetapi masih dalam perguruan tinggi yang sama
  3. Setiap peserta lomba diperbolehkan bergabung dalam 2 tim yang berbeda, tetapi hanya boleh menjadi ketua pada salah satu tim
  4. Setiap tim hanya diperbolehkan mengirim 1 naskah esai
  5. Naskah esai yang dikirim adalah karya asli yang belum pernah dipublikasikan di media manapun, baik cetak maupun elektronik
  6. Semua kecurangan pada perlombaan ini akan berakibat pada pengurangan penilaian, diskualifikasi, maupun pembatalan juara lomba setelah ditetapkan

Segera lakukan registrasi pada laman dengan biaya pendaftaran Rp.50.000 per karya. Biaya pendaftaran dapat ditransfer ke rekening 800350910 (BNI) a.n Ni Made Dwi Rahayu Utami (Harap Menyimpan Bukti Pembayaran) paling lambat pembayaran sesuai dengan gelombang pendaftaran.

Seluruh peserta berhak mendapatkan E-Sertifikat dan semua karya akan dibuatkan prosiding ISBN.
Pemenang lomba akan mendapat :

  • Juara 1: RP 2.000.000 + Sertifikat
  • Juara 2: RP 1.500.000 + Sertifikat
  • Juara 3: RP 1.000.000 + Sertifikat
  • Best Presentation: 500.000 + Sertifikat

Syarat dan ketentuan lomba dapat dilihat di:

Untuk info lebih lanjut dapat menghubungi:
081353856057 (Yogi)
081805393507 (Jessica)
08563765058 (Gungmas)
Instagram: @bemfs_unwar

 

Annisa’ Rahmawaty/BKA