A. SYARAT DAN KETENTUAN LOMBA POSTER
Tema Lomba : “Kemerdekaan Di Tangan Generasi Emas”
- Peserta lomba poster merupakan siswa SMP/SMA/SMK dan terbuka untuk
umum se Indonesia. - Setiap peserta hanya boleh mengirimkan 1 karya original yang belum
pernah dipublikasikan di kompetisi lain dan melampirkan surat keaslian
karya. - Peserta wajib mengikuti akun instagram @bem.aptasenasingaraja
@alfaprimasingaraja
B.TIMELINE
- 1-17 Agustus: Pendaftaran
- 18-21 Agustus: Pengumpulan
- 22-27 Agustus: Penilaian
- 28 Agustus: Pengumuman Pemenang
C.BIAYA PENDAFTARAN
- Rp 35.000 / Transfer
D. HADIAH LOMBA
- Juara 1 = Uang Tunai : Rp 300.000 (E-Certificate Pemenang)
- Juara 2 = Uang Tunai : Rp 200.000 (E-Certificat Pemenang)
- Juara 3 = Uang Tunai : Rp 150.000 (E-Certifikat Pemenang)
- Juara Favorit = Goodie Bag (E-Certificate Terfavorit)
- Peserta = E-Certifikat Peserta
Informasi Selengkapnya : Buku Panduan Lomba
Tasya/BKA
