Dalam era globalisasi yang semakin kompleks, kemampuan berpikir kritis dan keterampilan berbicara di depan umum adalah aset yang sangat penting bagi generasi muda. Ikut Lomba mengadakan Lomba Debat Nasional untuk melatih dan menguji kemampuan berpikir kritis serta keterampilan menyampaikan pendapat yang efektif, baik secara lisan maupun tulisan. Melalui ajang ini, peserta dapat mengeksplorasi isu-isu kontemporer, membangun argumentasi yang solid, serta bertukar pikiran dengan peserta dari berbagai latar belakang.
📌Tema Debat
“Tantangan dan Peluang dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan di Indonesia”
📌Mosi Debat
- Mosi 1: “Kurikulum pendidikan perlu diperbarui untuk menjawab tantangan era digital”
- Mosi 2: “Kurangnya keterampilan matematika dasar bagi pelajar mencerminkan kegagalan sistem pendidikan di Indonesia”
- Mosi 3: “Sistem pembelajaran daring selama pandemi berkontribusi pada rendahnya kemampuan matematika dasar siswa”
📌Syarat Peserta Debat
- Peserta berusia 15-23 tahun.
- Setiap tim terdiri dari 3 orang.
- Dalam satu tim boleh terdiri dari laki-laki dan perempuan.
- Boleh berasal dari sekolah/universitas/instansi yang berbeda.
- Anggota tim yang sudah didaftarkan, tidak dapat diganti dengan alasan apapun.
- Setiap tim wajib mengikuti Technical Meeting (TM) dan apabila tidak hadir, maka dianggap telah menyetujui seluruh ketentuan lomba.
🗓️Timeline
- Pendaftaran, Konfirmasi dan Pengumpulan Esai : 28 Februari 2025
- Pengumuman Finalis : 15 Maret 2024
- Final Debat : 15 April 2025
🥇Awards
- Award Individu : edu trip ke Singapore dan Malaysia selama 3 Hari 2 Malam
- Tiket pesawat PP
- Hostel Sharing
- Makan (Sarapan)
- Transportasi selama program
- LO dari Indonesia
- Bagasi kabin 7 kg PP
- ID card
- Dokumentasi kegiatan
- Mengunjungi NUS (National University of Singapore)
- Mengikuti Focus Group Discussion di NUS Singapore
- Mengikuti Presentation Session
- Mengikuti Awarding Session
- City Tour
2. Award team
- Juara 1 : Rp 2.000.000
- Juara 2 : Rp 1.500.000
- Juara 3 : Rp 1.000.000
✨Siapkan tim terbaikmu dan tunjukkan kemampuan kalian dalam berdebat serta berpikir kritis! 🫵🏻
🔗Link Pendaftaran : Link pendaftaran
🔗Link Konfirmasi : Link konfirmasi
🔗Link Pengumpulan : Link pengumpulan esai
Informasi Selengkapnya : panduan lomba
Allyah/BKA
